Wisata
-
Candi Ngrimbi
Publish 26-05-2011 11:55:52 by AdminA. Selayang Pandang Kabupaten Jombang merupakan salah satu kawasan di Jawa Timur yang diperkirakan telah memiliki peradaban sejak ratusan tahun silam. Sebagai buktinya adalah dengan ditemukannya fosil manusia purba Homo Mojokertensis di wilayah yang juga dikenal sebagai konta santri ini. Pada masa Kerajaan Mataram Lama dan Kerajaan ...detail
-
Candi Gunung Kawi
Publish 01-09-2009 12:07:36 by AdminA. Selayang Pandang Ketika memikirkan sebuah candi, mungkin yang terbayang di benak Anda adalah sebuah bangunan utuh yang tersusun dari batu atau bata merah. Namun, di Kabupaten Gianyar, Bali, ada sebuah candi yang tidak dibuat dari susunan batu, melainkan memanfaatkan dinding batu padas di tepi sungai sebagai media untuk membuat ...detail
-
Candi Ijo
Publish 30-04-2009 11:10:11 by AdminA. Selayang Pandang Candi Ijo adalah nama sebuah kompleks percandian yang terletak di Bukit Ijo. Nama candi tersebut diambil dari nama lokasi dibangunnya candi yang oleh masyarakat setempat dinamakan ‘Gumuk Ijo‘ (gumuk = bukit). Bukit Ijo merupakan perbukitan tertinggi di wilayah Kecamatan Prambanan, Kabupaten Sleman, dengan ...detail
-
Candi Barong
Publish 29-04-2009 17:04:05 by AdminA. Selayang Pandang Jika berminat menikmati liburan dengan mengunjungi candi, ada baiknya Anda menikmati pesona candi-candi lain yang tak kalah menariknya dari Candi Prambanan atau Candi Borobudur. Berkunjunglah ke Candi Barong, salah satu candi unik yang terdapat di wilayah selatan Candi Prambanan, tepatnya di perbukitan Desa ...detail
-
Kompleks Candi-candi di Dataran Tinggi Dieng
Publish 01-01-1970 07:00:00 by AdminA. Selayang Pandang Kawasan kompleks candi dataran tinggi Dieng merupakan salah satu obyek wisata sejarah yang cukup terkenal di Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah. Dataran tinggi ini merupakan bekas letusan gunung berapi yang membentuk tiga kawah sekaligus, yaitu Kawah Sikidang, Kawah Sileri, dan Kawah Candradimuka. Di dataran tinggi inilah ...detail
-
Candi Selagriya
Publish 17-10-2008 11:32:27 by AdminA. Selayang Pandang Candi Selagriya merupakan salah satu obyek wisata sejarah dan wisata alam yang terdapat di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Candi purbakala peninggalan masa kejayaan kerajaan Hindu ini diperkirakan sezaman dengan candi-candi yang terdapat di daerah Kedu dan dataran tinggi Dieng, yaitu dibangun sekitar abad ...detail
-
Candi Sukuh
Publish 01-01-1970 07:00:00 by AdminSumber Foto: pwk.undip.ac.id detail
-
Candi Cetho
Publish 01-01-1970 07:00:00 by AdminA. Selayang Pandang Candi Cetho merupakan candi peninggalan agama Hindu dari abad ke-14 M, pada masa akhir pemerintahan Kerajaan Majapahit. Candi ini terletak di Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, tepatnya di lereng Gunung Lawu. Fungsi candi ini tidak berbeda dengan candi Hindu yang lain, yakni sebagai tempat pemujaan para Dewa. ...detail
-
Candi Cangkuang
Publish 17-10-2008 11:36:56 by AdminA. Selayang Pandang Cangkuang adalah nama sejenis pohon pandan (Pandanus furcatus) yang digunakan masyarakat sebagai bahan untuk membuat tudung, tikar, dan pembukus gula aren. Seiring dengan perputaran waktu, nama cangkuang diabadikan sebagai nama sebuah desa dan sekaligus nama sebuah danau/situ, yaitu Desa Cangkuang dan Situ ...detail
-
Candi Bumi Ayu
Publish 23-11-2009 14:01:40 by AdminA. Selayang Pandang Candi Bumi Ayu merupakan satu-satunya komplek percandian di Sumatera Selatan. Sampai saat ini terdapat 9 buah candi yang telah ditemukan dan 4 di antaranya telah dipugar, yaitu Candi 1, Candi 2, Candi 3 dan Candi 8. Usaha pelestarian candi telah dimulai pada tahun 1990 dengan didukung oleh dana APBN. Untuk ...detail